Logo-logo merek terkenal memang selalu dihiasi oleh kaum laki-laki, tetapi bagaimana jadi jika logo-logo tersebut berubah menjadi versi wanita. Creative Equals adalah sebuah organisasi untuk mendukung para wanita berbakat dalam industri kreatif dengan menggubah logo merk-merk terkenal seperti pringles, monopoly, dreamworks, dan lain-lain. kegiatan ini dilakukan dengan harapan dapat membawa isu-isu kesetaraan gender karena menurut CEO organisasi Ali Hanan 89,5 persen direktur design adalah laki-laki yang dapat mempengaruhi identitas merek. berikut adalah logo-logo yang di telah berubah tersebut.
- Logo Miss Dreamworks
Reference: boredpanda.com
0 komentar:
Post a Comment